Pages

Sabtu, 11 Desember 2010

Ikatan Keluarga Mahasiswa

Tujuan Umum 
  1. Terbentuknya Ikatan Keluarga Mahasiswa Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Denpasar beserta unsur-unsur organisasi yang ada di dalamnya.
  2. Terbinanya komunikasi  dalam rangka meningkatkan kualitas mahasiswa Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Denpasar menjadi insan akademisi yang profesional dan ikut berperan aktif dalam menyikapi pemasalahan kesehatan ibu dan bayi.
  3. Merumusakan usaha – usaha untuk menciptakan mahasiswa yang mampu mewujudkan cita – cita pembangunan nasional pada umumnya dan pada bidang pendidikan sebagai kontribusi positif dalam pembangunan nusa dan bangsa. 
  4. Meningkatkan wawasan profesionalisme kerja mahasiswa dalam mendukung kemajuan IPTEK. 
Tujuan Khusus 
  1. Menggagas dan menetapkan program kerja dan kebijakan organisasi.
  2. Sebagai langkah proyeksidalam merekonstruksi strategi organisasi untuk periode ke depan. 
  3. Sebagai ajang silahturahmi antar mahasiswa Kebidanani di seluruh Indonesia.



Dapatkan Uang Gratis Di Internet

0 komentar:

Posting Komentar